Langsung ke konten utama

Panen patin untuk katering pondok pesantren






Panen ikan patin dilakukan pada tanggal 21 Februari 2020 untuk konsumsi katering Pondok Pesantren Al-Amin Kapuas. Kolam yang dipanen berukuran 8 x 16 meter persegi. Diperkirakan bila dipanen semua, berat ikan mencapai 400 kg dengan berat rata-rata ikan adalah 7-9 ons per ekor.

Foto, video dan berita dikirimkan oleh Bapak Giyar.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Budi Daya Ikan - pembibitan - sumber bahan makanan katering

Pembibitan ikan gurami Pembibitan ikan lele Pembibitan ikan nila Ruang pembibitan Seluruh proses pembibitan ini berlangsung di komplek Pondok Pesantren Al-Amin Kapuas, Jalan Pemuda Km. 20, Desa Anjir Palambang, Kecamatan Pulau Petak, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah.

Katering

Ikan-ikan yang diproduksi oleh kolam ikan dan bioflok di Pondok Pesantren Al-Amin Kapuas digunakan sebagai salah satu sumber pasokan bahan makanan katering yang dikelola oleh perseroan. Para santri ikut membantu membersihkan ikan yang akan dimasak.

Penggilingan Padi

Penggilingan ini terletak di Kelurahan Palingkau Baru, Kecamatan Kapuas Murung, Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah.  Penggilingan padi ini dibangun atas bantuan dari Departemen Pertanian melalui proyek Lembaga Mandiri Mengakar di Masyarakat (LM3). Bangunan ini didirikan tahun 2007. Pada tahun 2009, penggilingan ini mendapatkan bantuan dari Pemerintah Daerah Kabupaten Kapuas berupa pembangunan jembatan dan peninggian halaman dengan pasir putih. Kapasitas produksinya masih kecil, hanya 3-5 kwintal per hari (2010). Kapasitas maksimalnya adalah sekitar 1 ton per hari.  Referensi : https://www.kapuas.info/2010/09/penggilingan-padi-lm3-ponpes-al-amin.html